
28
Feb
Laporan Pertanggung Jawaban Program Kerja OSIS Masa Bakti 2022-2023
Pada tanggal 20 Januari 2024, OSIS SMK Negeri 4 Kuningan menggelar acara Laporan Pertanggung Jawaban Program Kerja OSIS Masa Bakti 2022-2023 di Ruang Aula. Ketua OSIS periode 2022-2023, Ariel Dwi Putra Mahesa, menyampaikan hasil kerja mereka kepada pihak sekolah dan seluruh anggota OSIS. Acara ini b...