
29
Mar
Serah Terima Jabatan Pengurus MPK Masa Bakti 2023
Bertempat Di Lantai 2 Aula SMKN 4 Kuningan, Rabu 15 Februari 2023, telah berlangsung acara Serah Terima Jabatan (SERTIJAB) dan Pelantikan Pengurus MPK Masa Bakti 2023 dimulai pada pukul 07.00 dan dihadiri langsung oleh Pembina MPK Toni Suhartono, S.Pd. Diawali dengan pengambilan sumpah yang dipimpi...